kain
(ka.in)
nomina (n)
- barang yg ditenun dr benang kapas (nomina)Contoh:
bajunya merah tua, sarungnya bugis kasar dan destarnya ~ hitam;sumber: kbbi3 - barang tenunan untuk pakaian atau untuk maksud lain (nomina)Contoh:
pd upacara itu murid-murid perempuan memakai ~ panjang dan kebaya;sumber: kbbi3