bening
(be.ning)
adjektiva (a)
- bersih, putih, dan tidak bercampur tanah dsb (tt air); jernih (adjektiva)Contoh:
air kolam itu ~ hingga kelihatan dasarnya; langit ~ tidak berawan;sumber: kbbi3 - bersih dan berkilau (tt mata, kaca, dsb); (adjektiva)sumber: kbbi3
verba (v)
- membening (mem.be.ning), berpanas-panas di bawah sinar matahari; (v)sumber: kbbi3