keterangan
(ke.te.rang.an)

nomina (n)

  • uraian dsb untuk menerangkan sesuatu; penjelasan (nomina)
    Contoh:
    sebelum pameran dibuka, ketua panitia memberikan ~ tt tujuan diadakannya pameran;
    sumber: kbbi3
  • sesuatu yg menjadi petunjuk, spt bukti, tanda; segala sesuatu yg sudah diketahui atau yg menyebabkan tahu; segala alasan (nomina)
    Contoh:
    saksi diminta memberikan ~ yg sejujur-jujurnya;
    sumber: kbbi3
  • Ling kata atau kelompok kata yg menerangkan (menentukan) kata atau bagian kalimat yg lain (nomina)
    Contoh:
    ~ tempat, ~ waktu;
    sumber: kbbi3

Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak