pulut
(pu.lut)
nomina (n)
- getah (dr tumbuhan yg dipulaskan pd ranting kayu untuk menangkap burung); (nomina)sumber: kbbi3
- padi yg berasnya menjadi lengket dan kenyal jika dimasak; beras ketan, Oryza sativa; (nomina)sumber: kbbi3
- penganan yg dibuat dr beras ketan (nomina)Contoh:
~ kinca, ~ panggang, ~ udang, ~ urapsumber: kbbi3 - pulut-pulut (pu.lut-pu.lut), semak yg sering tumbuh di tepi jalan; Triumfetta rhomboideas; (nomina)sumber: kbbi3
