terhantar
(ter.han.tar)
verba (v)
- terletak di tanah dsb; tergeletak (v)Contoh:
anak itu menemukan cincin emas yg ~ di halaman sekolah;sumber: kbbi3 - telantar; tidak terpelihara (v)Contoh:
panti asuhan itu merawat dan mendidik anak-anak yg ~sumber: kbbi3