memutuskan
(me.mu.tus.kan)

verba (v)

  • menjadikan (menyebabkan) putus (tidak bersambung atau berhubungan lagi) (v)
    Contoh:
    mereka telah ~ tali tempat bergantung;
    sumber: kbbi3
  • menetapkan; menentukan (v)
    Contoh:
    ia ~ siapa-siapa yg akan melaksanakan rencananya;
    sumber: kbbi3
  • menghentikan (tt arus atau sesuatu yg sedang bekerja) (v)
    Contoh:
    ia ~ arus listrik yg menggerakkan eskalator itu;
    sumber: kbbi3
  • membatalkan, mengurungkan, meniadakan (tt janji, hubungan kasih); (v)
    sumber: kbbi3
  • menyudahi, mengakhiri (tt yg sebenarnya belum berakhir); (v)
    sumber: kbbi3

Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak