mencukupi
(men.cu.kupi)

verba (v)

  • memenuhi keperluan (keinginan dsb) (v)
    Contoh:
    gajinya tidak ~ kebutuhan biaya hidup sebulan; ia terpaksa menjual perhiasan emasnya untuk ~ biaya berobat;
    sumber: kbbi3
  • memadai atau dapat memenuhi (kebutuhan, syarat, permintaan, dsb); tidak kurang (v)
    Contoh:
    hasil padi di daerah itu tidak ~ kebutuhan penduduk;
    sumber: kbbi3
  • menambah supaya lengkap (tidak kurang dsb) (v)
    Contoh:
    ia harus bekerja keras untuk ~ kekurangan pendapatannya;
    sumber: kbbi3
  • ark membalas (menyambut) (v)
    Contoh:
    ~ surat Tuan tanggal 16 Juli 1989, saya ...;
    sumber: kbbi3

Sinonim

menggenapi, melepasi, memadai, memenuhi, menyampai, sedang-menyedang,

Kata-kata Terkait

berkecukupan, cukup, cukupan, kecukupan, mencukupkan, secukup, secukupnya,

Kamus Lainnya

Kamus Inggris

Bookmark


Lihat berdasar huruf depan:

 A  B  C  D  E  F  G  H  I  J  K  L  M  N  O  P  Q  R  S  T  U  V  W  X  Y  Z  acak