klaim
nomina (n)
- tuntutan pengakuan atas suatu fakta bahwa seseorang berhak (memiliki atau mempunyai) atas sesuatu (nomina)Contoh:
pemerintah Indonesia akan mengajukan ~ gantu rugi kpd pemilik kapal asing itu;sumber: kbbi3 - pernyataan tt suatu fakta atau kebenaran sesuatu (nomina)Contoh:
ia mengajukan ~ bahwa barang-barang elektronik itu miliknya;sumber: kbbi3
glosarium (g)
- permintaan ganti rugi dari tertanggung, kepada penanggung sesuai dengan kerugian yang dipertanggungkan berdasarkan polisnya (claim) (glosarium)sumber: Glosarium bi.go.id